PELUANG PT NOOREL ATAS KEKAYAAN GAS ALAM INDONESIA
Selama kira-kira 20 tahun berikutnya, ”gas alam diperkirakan
akan menjadi sumber energi utama yang paling cepat pertumbuhannya di dunia”,
kata laporan IEO2003.
Gas alam adalah bahan bakar fosil yang terbersih pembakarannya, dan
diperkirakan bahwa bumi menyimpan cadangan besar gas alam.
Tetapi, ”tidak seorang pun yang benar-benar tahu berapa banyak
gas alam yang tersedia sampai ia diambil”, kata Asosiasi Persediaan Gas Alam di
Washington, D.C. ”Tiap perkiraan didasarkan atas sekelompok asumsi yang
berbeda-beda .Jadi, sulit untuk menjawab dengan pasti berapa banyak gas alam
yang ada.”
Metana merupakan komponen utama gas alam, dan metana adalah ”gas
rumah kaca yang sangat berbahaya. Sesungguhnya, metana memiliki kesanggupan
untuk memerangkap panas hampir 21 kali lebih efektif daripada karbon dioksida”,
kata asosiasi yang barusan dikutip. Meskipun demikian, sumber ini mengatakan
bahwa penelitian besar-besaran yang dilakukan oleh Lembaga Perlindungan
Lingkungan Hidup dan Institut Riset Gas ”menyimpulkan bahwa pengurangan emisi
karena meningkatnya penggunaan gas alam jauh lebih besar manfaatnya daripada
dampak berbahaya meningkatnya emisi metana”.
Berikut 10 wilayah penyumbang lifting minyak
terbesar di semester I-2016 ini berdasarkan data SKK Migas,:
- Blok Rokan di Kabupaten Rokan Ilir, Provinsi Riau. Dioperasikan oleh Chevron Pacific Indonesia, produksinya 256.400 bph.
- Blok Cepu di Kabupaten Bojonegoro, Provinsi Jawa Timur. Dioperasikan oleh Mobil Cepu Ltd., produksinya 154.700 bph.
- Blok Mahakam di lepas pantau Kabupaten Kutai Kertanegara, Provinsi Kalimantan Timur. Dioperasikan oleh Total E&P Indonesie, produksinya 63.600 bph.
- Blok Offshore North West Java (ONWJ) di lepas pantai Kabupaten Bekasi, Karawang, Subang, dan Indramayu, Provinsi Jawa Barat. Dioperasikan oleh Pertamina Hulu Energi (PHE) ONWJ, produksinya 35.700 bph.
- Blok South East Sumatra di Laut Jawa, sebelah utara Teluk Jakarta. Dioperasikan oleh CNOOC SES Ltd, produksinya 32.000 bph.
- Blok South Natuna Sea 'B' di perairan Natuna Barat, Provinsi Kepulauan Riau. Dioperasikan oleh ConocoPhilips Indonesia Inc. Produksinya 19.800 bph.
- Blok East Kalimantan di Kabupaten Kutai Kertanegara, Provinsi Kalimantan Timur. Dioperasikan oleh Chevron Indonesia Company, produksinya 18.200 bph.
- Blok Sanga Sanga di lepas pantai Kalimantan Timur. Dioperasikan oleh Vico, produksinya 18.000 bph.
- Blok Ketapang di lepas pantai Kabupaten Sampang, Pulau Madura, Provinsi Jawa Timur. Dioperasikan oleh Ketapang II Ltd, produksinya 17.300 bph.
- Blok Jabung di Kabupaten Tanjung Jabung Barat dan Kabupaten Tanjung Jabung Timur, Provinsi Jambi. Dioperasikan oleh Petrochina International Jabung Ltd. Produksinya 13.300 bph.
PT Noorel Idea
sebagai pelaksana pegerjaan pipanisasi gas alam memanfaatkan peluang ini.
Jaringan jaringan
yang tengah dan telah selesai dikerjakan antara lain :
·
JARINGAN GAS KABUPATEN BEKASI
·
JARINGAN GAS PEKAN BARU / PRABUMULIH
·
JARINGAN GAS MUARA ENIM
·
RENCANA PERBAIKAN JARINGAN GAS DI 5 KOTA
Post a Comment